23.5 C
Sintang
Jumat, 6 Desember 2024

Personel Polsek Kayan Hilir Briptu Rio Berikan Pengawalan Gaji Karyawan

Baca juga

Kayan Hilir – Anggota Polsek Kayan Hilir Briptu Rio Hendriko melaksanakan pengawalan gaji karyawan PT. SMP dari Kota Sintang menuju desa Sungai Pengga, sebagai bentuk pelayanan prima Polri kepada masyarakat, lembaga instansi atau perusahaan yang membutuhkan bantuan pengawalan.

Kapolsek Iptu Ya’Yanto pada kesempatan terpisah mengatakan, pengawalan merupakan salah satu tugas pokok polri kepada masyarakat, instansi/lembaga atau perusahaan yang membutuhkan bantuan pengawalan guna memberikan rasa aman.

Pengamanan dan pengawlan ini dilakukan sebagai langkah antisipasi kejahatan jalanan mengingat jalur yang ditempuh sangat jauh tutur,” Iptu Ya’Yanto.

Publish : Rio

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Polsek Sintang Kota Lakukan Pengamanan Perbaikan Gardu Listrik di Jalan Mungguk Serantung

Sintang - Kanit Samapta Polsek Sintang Kota Aiptu Haedar H, melaksanakan pengamanan dan pengaturan lalu lintas pada Jumat (06/12/2024)...
spot_img

Berita Serupa

spot_img