23.2 C
Sintang
Jumat, 13 Desember 2024

Lakukan Pengamanan Pleno, Wujud Soliditas TNI-Polri Jaga Stabilitas Daerah

Baca juga

Sintang – Kapoksek Sintang Kota Iptu Karsa didampingi Kanit Samapta Polsek Sintang Kota Aiptu Haedar H. Beserta anggota Monitor dan Pengamanan Kotak Suara Pilkada 2024 serta Pleno Tingkat Kecamatan di PPK Sintang Desa Baning Kota Kecamatan Sintang Kabupaten Sintang oleh Personil Polsek Sintang Kota dan Personil TNI dari Koramil Sintang sekaligus pererat silaturahmi dan pantau Situasi Kamtibmas, Sabtu (30/11/24) pukul 08.00 Wib.

Dipimpin Iptu Karsa personil Polsek Sintang Kota yang tersprin yaitu Aiptu Haedar Hidayatulloh, Bripka Eko Dedy Suntoro, Bripka Zain PM, Briptu Sigit Tj, Briptu Septian Aji.

Kotak Suara Pilkada 2024 wilayah Kecamatan Sintang sudah terkumpul dan diamankan di PPK Sintang, tepatnya di Kantor Camat Sintang, Desa Baning Kota Kecamatan Sintang Kab. Sintang.

Kapolres Sintang AKBP I. Nyoman, SH. S.I.K MM, yang disampaikan melalui Kapolsek Sinyang Kota Iptu Karsa mengatakan Polres Sintang Polsek Sintang Kota akan selalu siap dan tanggap mengamankan Kotak Suara Pilkada 2024 di PPK di wilayah Kecamatan Sintang sampai selesai Pleno tingkat Kecamatan dan digeser ke Gudang Logistik KPU Sintang Terang Kapolsek.

“Ditekankan kembali kepada seluruh personil yang terlibat Pengaman PPK untuk menjalankan tugas dengan profesionalitas dan penuh tanggung jawab serta lakukan koordinasi dengan petugas PPK kecamatan demi menjaga situasi kamtibmas kondusif”. Tutup Kapolsek.

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Aipda Ari Kusuma Jadi Polri Penggerak Ketahanan Pangan di Kelam Permai

Kelam Permai - Merupakan Program Bapak Presiden dalam visi Asta Cita beliau dalam mensukseskan Ketahanan Pangan Nasional. Ketahanan Pangan adalah...
spot_img

Berita Serupa

spot_img