26.8 C
Sintang
Kamis, 21 November 2024

Sekolah

Polsek Kayan Hilir Sosialisasi Rekrutmen Bakomsus Polri ke Sekolah

Kayan Hilir - Jajaran Polsek Kayan Hilir, Polres Sintang menggelar sosialisasi terkait Rekrutmen Bakomsus Polri di SMKN 1 Kayan Hilir, Kamis (07/11/2024). Hadir dalam sosialisasi ini Kapolsek Kayan Hilir IPDA Atep Permana Efendi, Kanit Samapta Polsek Kayan Hilir AIPTU...

Kapolsek Ambalau Berikan Pemahaman Hukum ke Pelajar SMA Negeri 1 Ambalau

Ambalau - Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Ambalau Ipda J. Supento mengadakan kegiatan penyuluhan hukum kepada para siswa di SMA Negeri 1 Ambalau. Jumat 25/10. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran hukum di kalangan remaja, khususnya para pelajar, agar mereka lebih...

Kapolsek Ambalau Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan SMKN 1 Ambalau

Ambalau - Kapolsek Ambalau, IPDA Julianus Supento turut menghadiri acara peletakan batu pertama pembangunan SMK Negeri 1 Ambalau. Jumat 4/10 Kegiatan tersebut dihadiri oleh sejumlah pejabat daerah, tokoh masyarakat, serta perwakilan dari instansi terkait. Dalam sambutannya, Kapolsek menyampaikan apresiasi kepada semua...

Kapolres Sintang Resmikan Pembukaan Patroli Keamanan Sekolah di SMKN 1 Sintang

Sintang - Kapolres Sintang membuka langsung kegiatan pembukaan perkemahan Patroli Keamanan Sekolah (PKS) yang berlokasi di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sintang, Sabtu (28/9) Pagi. Patroli Keamanan Sekolah atau yang kerap disebut PKS ini merupakan salah satu kegiatan kerap dilaksanakan...

Bhabinkamtibmas Polsek Serawai Sambangi Pelajar

Serawai - Sekolah menengah pertama (SMP) sebagai jembatan antara sekolah dasar dengan sekolah menengah atas. Sebagai seorang pelajar yang bisa dikatakan muda, pelajar smp biasanya cepat terpengaruh dengan lingkungan sekitar yang ada. Selasa tanggal 09 September 2024 pukul 09.30, Brigadir...

Kapolsek Berikan Pembinaan Kamtibmas Narkoba dan Miras

Jumat, 6/9/24 pukul 10.0 Wib, di SMK Negeri 1 Kayan Hilir Desa Monbai Begununk, Kecamatan Kayan Hilir, Kapolsek Kayan Hilir IPDA Atep Permana Efendi bersama Kanit Samapta Aiptu Herman Ferdinan Nainggolan melaksanakan pembinaan kamtibmas tentang narkoba dan miras kepada...

Polwan Goes To School, Sambut Hari Jadi Polwan Ke-76

Sintang - Dalam rangka memperingati Hari Jadi Polwan ke-76, Polwan Polres Sintang menggelar kegiatan "Polwan Goes To School" di SMK Negeri 1 Sintang, Senin 26/8/24. Acara yang dihadiri oleh para Polwan Polres Sintang tersebut merupakan salah satu bentuk peran aktif...

Polsek Sepauk Sampaikan Materi Pengenalan Sekolah di SMAN 02 Sepauk

Dalam mendukung progran pemerintah pada pendidikan Polsek Sepauk melalui personil memberikan materi pengenalan sekolah tentang kenakalan remaja , bahaya narkoba dan kenakalan remaja untuk siswa/siswi kelas 1 (siswa/siswi baru penerimaan SMA )yamg dilaksanakan di ruang serba guna SMAN.02 Sepauk...

Selamatkan Generasi Muda, Bhabinkamtibmas Sosialisasi Bahaya Narkoba di Sekolah

Bhabinkamtibmas Bripka Eko Dedy Suntoro bersama rekan Bhabinkamtibmas Briptu Sigit P, Polsek Sintang melaksanakan sosialisasi tentang bahaya penyalahgunaan narkoba di SMP Negeri 8 1 Atap yang berada di Desa Mungguk Bantok Kecamatan Sintang, Senin (22/07/2024). Dalam kesempatan tersebut, Bripka Eko...

Kanit Binmas Polsek Kayan Hilir Berikan Materi Anti Kekerasan di Sekolah Dalam Masa MPLS

Kanit Binmas Polsek Kayan Hilir Bripka Mateus Supardi memberikan materi tentang anti kekerasan di sekolah dalam Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) di ruangan SMAN 1 Kayan Hilir Desa Mekar Mandiri Kecamatan Kayan Hilir Kabupaten Sintang. Senin, (15/07/2024). Pagi. Kanit Binmas...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Polsek Dedai dan Stakeholder Melakukan Luncing Gugus Tugas Polri

Dedai - Forkopimcam Kecamatan Dedai dan unsur terkait, mengikuti Launching Gugus Tugas Polri dalam rangka mendukung ketahanan pangan Secara...
- Advertisement -spot_img