Kediri - Waka Polri Gatot Eddy Pramono melakukan peletakan batu pertama dalam pembangunan Masjid Miswandoko di Desa Purwokerto Kecamatan Ngadiluwih Kabupaten Kediri, Sabtu (4/6/22).
Gatot Eddy Pramono berharap pembangunan Masjid Miswandoko ini semoga berjalan dengan lancar dan tepat waktu.
"Saya ucapakan...
Jakarta - Polri mempersiapkan sederet lomba yang terbuka bagi masyarakat dalam menyambut momen Hari Bhayangkara ke-76.
Lomba-lomba yang diadakan bertujuan semakin membangkitkan semangat seluruh anak Bangsa dalam berkarya, serta mengobati kerinduan masyarakat untuk unjuk gigi usai di depan khalayak dua...
Banten - Kepolisian Republik Indonesia (Polri) bekerja sama dengan TNI, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) dan satuan tugas lain terdiri dari tenaga medis, paramedis dan non medis melaksanakan bakti sosial (baksos) kesehatan di Banten.
Kegiatan bakti sosial kesehatan dilakukan rangka peringatan Haul...
Bali - Dikunjungi Deputi Sekjen PBB, Polri Pastikan 91 Command Center Siap Lakukan Pengamanan dan Penanganan Bencana
Jakarta - Deputy Secretary General Of The United Nation, Mrs Amina J Mohhamed menyambangi 91 Command Center di Bali, dalam rangka meninjau fasilitas...
Jakarta - Polri berkolaborasi dengan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) serta stakeholder lainnya, telah menyiapkan langkah-langkah untuk mencegah terjadinya kepadatan lalu lintas pada arus balik mudik Lebaran 2022. Ada 7 langkah yang akan diterapkan dalam rangka mengupayakan keamanan, keselamatan dan kenyamanan...
Jakarta - Posko Operasi Ketupat tahun 2022 melaporkan bahwa terjadi 51 kecelakaan di Jalan Tol sepanjang musim arus mudik Lebaran 2022. Angka itu rekapitulasi mulai tanggal 23 April hingga 2 Mei 2022.
"Sementara kecelakaan di jalan non-tol terjadi sebanyak 2.894...
Jakarta - Korlantas Polri mencatat jumlah Kendaraan dari arah Tol Jakarta-Cikampek (Japek) menuju ruas Tol Trans Jawa menurun sejak kemarin. Sementara jumlah kendaraan yang mengarah ke Jakarta mengalami kenaikan 51 persen.
"Perbandingan arus baik masuk dan keluar Jakarta melalui Tol...
Jakarta - Polisi melakukan pemantauan di Command Center yang merupakan bagian dalam posko Operasi Ketupat 2022 dalam rangka kesiapan mengamankan mudik Lebaran tahun ini.
Dalam pantauan lewat Command Center, Kepala Divisi Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo menyebut, situasi arus lalu...
Jakarta - Kepolisian Republik Indonesia (Polri) menggelar Operasi Ketupat 2022 guna mengamankan pelaksanaan mudik. Tahun ini, Operasi Ketupat 2022 digelar mulai tanggal 28 Maret hingga 9 Mei 2021 dengan 'Mudik Sehat, Mudik Aman dan Lancar'.
Kepala Biro Penerangan Umum Divisi...
Jakarta - Mabes Polri menggelar lomba kreasi 'Setapak Perubahan Polri' dan 'Festival Musik Bhayangkara' yang dimulai sejak bulan April hingga Juni 2022.
Kepala Divisi Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo menjelaskan, lomba kreasi dan festival tersebut dilaksanakan untuk memberikan ruang kepada...