31.3 C
Sintang
Kamis, 21 November 2024

Pilkada

Kanit Reskrim Jadi Narasumber Sosialisasi Pengawasan Partisipatif Pilkada 2024

Dedai - Kanit Reskrim Polsek Dedai,Bripka Suparjo Menjadi Narasumber dalam Kegiatan Sosialisasi Pengawasan Partisipatif Pada Pilkada Serentak Tahun 2024 di Kecamatan Dedai Pada hari Senin tanggal 18 November 2024 pukul 13.30 WIB bertempat di Gedung Serba Guna Desa Emparu...

Debat Paslon Pilkada, Polres Sintang Kerahkan Personel Gabungan

Sintang - Sebanyak 328 personel gabungan diterjunkan Polres Sintang dalam pengamanan debat Calon Bupati dan Wakil Bupati Sintang yang akan dilaksanakan malam ini, Sabtu (16/11). Masing-masing yakni personel TNI-Polri, Satpol PP, Dinas Perhubungan, Damkar dan Dinas Kesehatan Kabupaten Sintang. Saat dikonfirmasi...

Polsek Sepauk Lakukan Pengamanan Kampaye Paslon Pilkada 2024

Sepauk - Personel Polsek Sepauk laksanakan pengamanan kegiatan kampaye calon bupati dan wakil bupati Sintang 2024 di kecamatan Sepauk pada hari Kamis tanggal 14 Nopember 2024 yang dimulai pukul 13.00 wib s/d selesai di Desa Sungai Raya .Kamis (...

Kapolres Sintang ke Logistik KPU, Jamin Keamanan Jelang Pemungutan Suara

Sintang - Memastikan keamanan logistik jelang tahapan pemungutan suara, Kapolres Sintang melaksanakan pengecekan terhadap Gudang logistik KPU setempat, Selasa (12/11) Siang. Kedatangan Kapolres Sintang sendiri turut didampingi oleh Ketua KPU Sintang hingga Komisioner KPU. Dalam pengecekannya, Kapolres Sintang AKBP I Nyoman...

Kapolsek Ambalau Amankan Kampanye Bupati dan Wakil Bupati Sintang 2024

Ambalau - Kapolsek Ambalau beserta jajarannya, melakukan pengamanan ketat dalam kegiatan kampanye yang dihadiri oleh Calon Bupati Sintang Gregorius Herkulanus Bala dan Calon Wakil Bupati Sintang Florensius Ronny di Desa Nanga Ambalau, Kecamatan Ambalau, Sintang. Pengamanan ini dilakukan untuk memastikan...

Polsek Sepauk Beri Pengamanan Kampanye Calon Bupati 2024

Sepauk - Polsek Sepauk beri pengamanan kampanye calon Bupati Tahun 2024 di beberapa wilayah di kecamatan Sepauk pada hari jumat tanggal 07 Nopember 2024 pukul 19.00 s/d selesai .Sabtu (08/11/2024) Kegiatan kampanye ini dilaksanakan dari Calon Bupati dan Wakil Bupati...

Polsek Ketungau Hulu Himbau Warga Ciptakan Pilkada Damai

Ketungau Hulu - Untuk menjaga situasi Keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) agar tetap aman, sejuk dan damai ditahap Kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Polsek Ketungau hulu Polres Sintang Polda Kalbar terus meningkatkan patroli, Kamis malam, (7/11/2024) Kapolres Sintang AKBP...

Polsek Sepauk Lakukan Patroli Antisipasi Gangguan Keamanan Pilkada

Sepauk - Untuk memastikan kamtibmas tetap terpelihara di wilkum Sepauk tetap terpelihara serta kondusif saat tahapan pilkada , personil Polsek Sepauk melalui petugas piket laksanakan patroli cipkon objek vital dan pasar antisipasi gangguan kemanan .Jumat (08/11/2024). Patroli cipkon dan pesan...

Polsek Sepauk Lakukan Patroli Antisipasi Gangguan Keamanan Pilkada

Sepauk - Untuk memastikan kamtibmas tetap terpelihara di wilkum Sepauk tetap terpelihara serta kondusif saat tahapan pilkada , personil Polsek Sepauk melalui petugas piket laksanakan patroli cipkon objek vital dan pasar antisipasi gangguan kemanan .Jumat (08/11/2024). Patroli cipkon dan pesan...

Bhabinkamtibmas Polsek Binjai Hulu Hadiri Pelantikan KPPS

Binjai Hulu - Bhabinkamtibmas Polsek Binjai Hulu menghadiri acara pelantikan dan pengambilan sumpah/janji anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 di Aula Kantor Desa Binjai Hulu. Kamis, 07/11/24. pagi Bripka Arif Priambodo saat memberikan sambutan...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Polsek Dedai dan Stakeholder Melakukan Luncing Gugus Tugas Polri

Dedai - Forkopimcam Kecamatan Dedai dan unsur terkait, mengikuti Launching Gugus Tugas Polri dalam rangka mendukung ketahanan pangan Secara...
- Advertisement -spot_img