31.9 C
Sintang
Jumat, 22 November 2024

Soliditas TNI-Polri Bagikan Sembako ke Warga Terdampak Banjir

Baca juga

Sintang – Ditengah pademi wabah Virus Corona (Covid-19), Jajaran Polres Sintang dan Koramil Sintang pembagian sembako kepada warga masyarakat terdampak banjir, tidak mampu maupun dampak Covid-19.

Turut serta Bhabinkamtibmas bersama Babinsa dan perangkat desa/kelurahan Tebing Raya Mungguk Bantok membagikan sembako kepada masyarakat terdampak banjir dan tidak mampu maupun dampak Covid-19 langsung kesasaran di seputaran wilayah Kecamatan Sintang Kabupaten Sintang, Sabtu (19/09/2020).

Bhabinkamtibmas dan Babinsa selalu bersinergi dalam setiap kegiatan kewilayahan termasuk diantaranya kegiatan Bhakti sosial membagikan sembako kepada warga masyarakat terdampak banjir tidak mampu maupun dampak Covid-19.

“Suatu kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan dalam mengatasi berbagai aspek kegiatan,” kata Bripka Imran.

Bripka Imran mengatakan, kegiatan membagikan sembako bersama Babinsa Serka Suwardi wujud sinergitas dalam setiap kegiatan yang ada di wilayah sudah menjadi tanggung jawab bersama akan peduli masyarakat dan lingkungan.

Selain memberikan sembako terdampak banjir warga tidak mampu atau dampak Covid-19, sembako juga diberikan kepada warga yang sudah lanjut usia.

“Semoga kegiatan bhakti social ini dapat membantu meringan beban masyarakat yang terdampak covid maupun terdampak banjir,” tambah Bripka Imran.

(Humas Polres Sintang)

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Polsek Dedai dan Stakeholder Melakukan Luncing Gugus Tugas Polri

Dedai - Forkopimcam Kecamatan Dedai dan unsur terkait, mengikuti Launching Gugus Tugas Polri dalam rangka mendukung ketahanan pangan Secara...
spot_img

Berita Serupa

spot_img