28 C
Sintang
Rabu, 4 Desember 2024

Rusun Polda Kalbar Diresmikan, Kapolda Ingatkan Agar Jaga dan Rawat

Baca juga

Dalam sambutannya Kapolda memberikan pesan kepada personil Polres Sintang khususnya ditujukan kepada para penghuni rusun agar menjaga serta merawat dengan baik fasilitas yang dimiliki tersebut.

“Saya ingatkan kepada anggota yang menghuni nantinya rusun ini yang terutama dapat menjadi motivasi agar dapat melayani masyarakat semakin baik kedepannya, yang kedua tentunya menjaga dan merawat rusun ini dengan baik,” pungkas Sigid.

“Ada juga untuk budaya bayar kunci ketika anggota meninggalkan rusun dikarenakan berpindah dinas agar ditiadakan karena sudah sewajarnya bagi anggota yang menghuni rusun ini untuk tetap merawat dan menjaga fasilitas tersebut sehingga dalam kondisi baik setiap saat,” Tambahnya.

Usai memberikan sambutan, Kapolda Kalbar didampingi Kapolres Sintang, dan para Forkopimda melakukan pemotongan pita yang mana dengan ini rusun Polda Kalbar secara langsung telah diresmikan setelah itu dirinya juga berkeliling untuk mengecek langsung keadaan rusun sekaligus penghuninya. (hps)

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Pentingnya Jaga Disiplin Berdinas, Aiptu Sunarko Berikan Himbauan

Kelam Permai - Lagi hangatnya kejadian dalam tubuh institusi Polri saat ini, beberapa hal juga menjadi penekanan disampaikan oleh...
spot_img

Berita Serupa

spot_img