32.5 C
Sintang
Kamis, 27 November 2025

Polsek Ketungau Hilir Laksanankan Kegiatan Pisah sambut Kapolsek

Baca juga

Humas.polri.go.id. Polda Kalbar, Polres Sintang Polsek Ketungau Hilir.- Polsek Ketungau Hilir laksanakan kegiatan pisah sambut kapolsek dari pejabat lama Iptu Nikadelis Dekok kepada Iptu M. Sulaiman, Kamis (30/05/24).

Sesuai dengan surat keputusan Kapolda Kalimantan Barat, Polres Sintang mendapatkan mutasi jabatan beberapa kasat serta beberapa kapolsek, dan saat ini jabatan Kapolsek Ketungau Hilir mengalami pergantian pejabat dari pejabat lama Iptu Nikadelis Dekok kepada Iptu M. Sulaiman.

Kapolsek Ketungau Hilir mengatakan “mutasi jabatan dilingkungan Polri adalah hal yang rutin, sebelumnya pejabat lama adalah Iptu Nikadelis Dekok dengan Jabatan baru sebagai Kasi Humas Poores Sintang dan saya sebelumnya sebagai Kasat Tahti Polres Sintang dan pada saat ini saya dipercaya Pimpinan untuk menjadi Kapolsek Ketungau Hilir.

Saya harapkan kekompakan dan Sinergitas Forkopincam terus terjaga, agar kita bisa berama-sama dengan mudah untuk menjaga situasi yang aman dan kondusif ,” Jelas Iptu M.Sulaiman.

Polresta Pontianak Kota, #Polres Mempawah, # Polres Singkawang, #Polres Sambas, #Polres Bengkayang, #Polres Landak, #Polres Sanggau, #Polres Sekadau, #Polres Sintang, # Polres Melawi, Polres Kapuas Hulu, #Polres Ketapang, #Polres Kubu Raya, #Polres Kayong Utara

Penulis : Humas Polsek Ketungau Hilir

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Koalisi Masyarakat Sipil Nilai Simulasi Pelayanan Unjuk Rasa Polri sebagai Langkah Awal yang Baik, Al Araf: “Massa harus diperlakukan sebagai kawan, bukan musuh”

Jakarta — Simulasi terbaru Polri dalam penanganan massa unjuk rasa yang menekankan pola pelayanan dinilai sebagai langkah awal yang...
spot_img

Berita Serupa

spot_img