23.9 C
Sintang
Jumat, 28 November 2025

Personil Polsek Dedai Amankan Turnamen Bola Voli Desa Dedai Kanan

Baca juga

Dedai – Personil Polsek Dedai,Aipda Hendri Melaksanakan Pengamanan Kegiatan Turnamen Bola Voli Karang Taruna Desa Dedai Kanan Kec. Dedai
Minggu (21/09/2025)

Kegiatan turnamen bola voli karang taruna desa dedai kanan tersebut dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 80 Tahun

Adapun pertandingan tersebut diikuti oleh Dusun-dusun yang ada di desa dedai kanan yaitu dusun dedai kanan hilir,dusun dedai kanan hulu,dusun kederas hilir dan dusun kederas hulu,dan dari empat dusun tersebut terdapat 10 RT yang masing-masing RT mengeluarkan 1 Club bola voli baik laki-laki maupun perempuan dalam turnamen tersebut

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Polsek Binjai Hulu Serahkan Tersangka Kasus Curat Ke Kejaksaan

Binjai Hulu - Kanit Reskrim Polsek Binjai Hulu, Aiptu Winarto, melaksanakan kegiatan pengiriman tersangka beserta barang bukti (tahap II)...
spot_img

Berita Serupa

spot_img