28.4 C
Sintang
Rabu, 12 Maret 2025

Ketahanan Pangan Budidaya Hidroponik Warga Kelam Permai

Baca juga

Kelam Permai – Budidaya hidroponik adalah cara menanam tanaman tanpa menggunakan tanah, melainkan air dan media tanam seperti spons atau rockwool. Hidroponik juga dikenal sebagai soilless culture. 

Prinsip budidaya hidroponik ;Tanaman menyerap nutrisi langsung melalui akar, Media tanam harus menyerap dan menyimpan air dengan baik, Air yang digunakan harus mengandung nutrisi yang sudah diracik, Air yang digunakan harus memiliki pH yang sesuai
Kelebihan budidaya hidroponik Lebih efisien dalam penggunaan air, Lebih efisien dalam penggunaan ruang, Tanaman tumbuh lebih cepat, Hasil panen lebih besar, Lebih bersih dan bebas dari hama dan penyakit. 

Aipda Sudiran lakukan Monitoring di rumah warga yang memiliki budidaya Hidroponik sawi. Dalam mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional, Polri lakukan Monitoring rumah warga yang memiliki lahan atau pekarangan yang di fungsikan untuk bertanam.

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Terungkap! Mobil Berisi Kerangka Manusia di Gresik Milik Eks Kanit Reskrim

Gresik - Fakta baru terungkap dari penemuan kerangka manusia di dalam mobil yang terparkir di Asrama Polisi (Aspol) Polsek Ujungpangkah, Gresik. Mobil...
spot_img

Berita Serupa

spot_img