26.5 C
Sintang
Kamis, 27 November 2025

Kapolsek Ambalau Cek Sejumlah Kelengkapan Data Personel dan Sikap Tampang Anggotanya

Baca juga

News.polrestasintang.comAmbalau, Seusai pelaksanaan apel pagi Kapolsek Ambalau Iptu MR. Pardosi, SH didampingi Ps. Kanit Provos Bripka Teguh Santoso lakukan Pemeriksaan Kelengkapan Perorangan Personil Polsek Ambalau bertempat di halaman Mapolsek Ambalau, Senin (19/8/19).

Pada pengecekan personil kali ini dilakukan pemeriksaan meliputi sikap tampang, kerapian, identitas perorangan KTP, KTA, SIM, STNK, Kartu Senpi serta barang-barang inventaris seperti senjata api, serta identitas perorangan lainnya yang sudah menjadi kewajiban setiap anggota Polri, “Terang Bripka Teguh.

Kegiatan pengecekan tersebut dimaksudkan untuk menjaga sikap tampang dan ketertiban administrasi perorangan, sehingga dalam pelaksanaan tugas dapat lebih percaya diri serta dapat memberikan contoh yang baik terhadap masyarakat, “Pungkasnya.

Kapolsek Ambalau Iptu MR. Pardosi, SH dalam kesempatan tersebut menegaskan pemeriksaan kelengkapan maupun sikap tampang akan rutin dilakukan Hal ini bertujuan untuk menciptakan anggota Polri yang patuh hukum serta dapat meniadakan pelanggaran yang dilakukan oleh anggota Polsek Ambalau, “Tegas Kapolsek Ambalau.

Penulis : Wardhi

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

7 Atpol Negara Sahabat Hadiri Apel Kasatwil Polri 2025, Komitmen Wujudkan Keamanan Global

Jakarta - Apel Kasatwil Polri tahun 2025 turut mengundang 10 Atpol negara sahabat. Hal itu merupakan komitmen mewujudkan keamanan...
spot_img

Berita Serupa

spot_img