22.3 C
Sintang
Minggu, 18 Januari 2026

Kapolres Sintang AKBP Ventie Lakukan Kunker ke Polsek Tempunak

Baca juga

Kunjungan ke Polsek Tempunak ini dimaksudkan untuk nengecek langsung situasi dan kondisi Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Tempunak sekaligus melakukan pengecekan terhadap kesiapan Mako dan personil Polsek Tempunak.

Dalam arahannya, pertama kali Kapolres Sintang langsung bertanya terkait situasi terkini penyebaran Covid-19 khususnya di wilayah hukum Polsek Tempunak guna melihat apakah terdapat peningkatan dalam kasus tersebut.

Dilain hal Kapolres Sintang juga memberikan arahan kepada para Bhabinkamtibmas yang diharapkan dapat bekerja semaksimal mungkin untuk menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif khususnya di desa binaan nya masing-masing.

“Bhabinkamtibmas saya harap lebih aktif lagi dalam giat-giat sambang masyarakat, jalin kedekatan agar silaturahmi kita dan masyarakat tetap terjaga dengan baik dan yang terpenting usahakan polisi selalu hadir dalam kegiatan masyarakat karena ini juga merupakan sinergitas,” ujar Kapolres.

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Bhabinkamtibmas Sambangi Toko, Pastikan Ketahanan Bahan Pokok

Tempunak - Dalam upaya memastikan ketersediaan bahan pokok yang stabil di masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Tempunak Bripka Satriyo Margono melakukan...
spot_img

Berita Serupa

spot_img