News.polrestasintang.com – Sintang, -Mengantisipasi gangguan kesehatan petugas Satgas Karhutla Kabupaten Sintang. Polsek Sintang Kota menggandeng petugas paramedis dari Puskesmas Sungai Durian Kecamatan Sintang dengan menggelar kegiatan pemeriksaan kesehatan Satgas Karhutla Kabupaten Sintang yang terdiri dari TNI, Polri dan Manggala Agni, Jumat (16/8/19).
Sebelum dilaksanakannya pemeriksaan kesehatan, terlebih dahulu di lakukan apel gabungan satgas karhutla yang di hadiri oleh pleton dari TNI, Polri dan Manggala Agni Daops Sintang.