23 C
Sintang
Sabtu, 23 November 2024

Bhabinkamtibmas Sapa Warga Untuk Hidup Sehat Menjadi Kewajiban Bersama

Baca juga

Serawai – Meskipun wabah pendemi Covid sudah mulai pelan pelan berkurang dari potensi terjangkitnya Virus bukan bearti kita abaikan untuk menerapkan pola hidup sehat salah satu contoh memberi himbauan pola hidup sehat yang dilakukan Anggota Polsek Serawai Briptu Sadli Deden yang biasa saat menyapa warganya, Kamis 6/4/23.

Kebersihan lingkungan dan sekitarnya tetap harus diperhatikan mulai sejak dini, membersihkan saluran got atau parit di sekeliling rumah juga wajib diperhatikan oleh setiap warga dalam upaya mencegah berkembang biaknya nyamuk atau bau tak sedap.

Dengan cara menjaga kebersihan lingkungan tentu sangat membantu mencegah potensi timbulnya wabah penyakit atau populasi sampah yang berserakan yang membuat timbul bau tak sedap jelas mengganggu lingkungan sekitar tersebut.

Dan juga tidak lupa menyampaikan pesan Kapolsek Serawai IPDA Siharnain Aloysius Pasaribu, “Dimana kami dari Kepolisian Sektor Serawai mendukung penuh segala kebijakan yang selalu diterapkan didesa desa yang ada di Kecamatan Serawai khususnya untuk mencegah dari segala kemungkinan terjadinya gangguan atau wabah penyakit yang bisa membuat warga terganggu aktivitasnya, maka dengan diadakannya upaya pencegahan untuk mengantisipasi seperti ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas dan Pemdes sangat efektif sekali,” ucap Kapolsek Serawai.

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Polres Sintang Kawal Pergeseran Logistik Pilkada Menuju 3 Kecamatan Terjauh

Sintang - Bertempat di Gudang Logistik, Jumat (22/11) Polres Sintang mengawal pergeseran logistik Pilkada Serentak 2024 ke sejumlah Kecamatan. Pada...
spot_img

Berita Serupa

spot_img