22.3 C
Sintang
Sabtu, 17 Januari 2026

Tag: Polri

Apresiasi Mahasiswa, Polri Pastikan Demo 11 April Berjalan Kondusif dan Jaga Momentum Ramadan

Jakarta - Polri menyatakan bahwa aksi demonstrasi 11 April yang digelar oleh mahasiswa berjalan kondusif. Polisi pun memberikan apresiasi kepada elemen mahasiswa yang telah menyampaikan aspirasi di ruang publik dengan tertib. "Sejak awal, Polri telah berkomitmen memberikan ruang demokrasi bagi...

Dengan Pesawat, Satgas Damai Cartenz Kirim Bantuan Bibit Babi ke Warga Yahukimo

Jakarta - Satgas Operasi Damai Cartenz terus melakukan operasi kemanusian untuk warga Papua. Kali ini, Satgas memberikan bantuan ke peternak babi yang ada di Yahukimo, berupa bibit babi sebanyak 30 ekor pada Rabu (2/3/2022). Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol...

Apel Kasatwil Polri Mantapkan Pengendalian Covid-19 Hingga Persiapan Agenda Kenegaraan

Bali - Mabes Polri menggelar Apel seluruh Kepala Satuan Wilayah (Kasatwil) mulai dari Kapolda hingga Kapolres. Agenda tersebut membahas sejumlah pemantapan hal, mulai dari persiapan agenda kenegaraan hingga penanganan dan pengendalian Covid-19. "Polri menggelar apel Kasatwil, ini memang dalam rangka...

Polri Gelar Pelatihan 2.284 Orang untuk Jadi Tracer Covid-19

Jakarta - Baharkam Polri menggelar pelatihan terhadap 2.284 orang untuk menjadi tracer Covid-19 atau virus corona. Kegiatan tersebut dilakukan mulai 29 Juni hingga 1 Juli 2021 mendatang. Kepala Divisi Humas Polri Irjen Argo Yuwono mengungkapkan bahwa, pelatihan tersebut dilakukan kepada...

Polri Gelar Baksos Serentak se-Indonesia Jelang Hari Bhayangkara ke-75

Jakarta - Mabes Polri menggelar kegiatan Bakti Sosial (Baksos) serentak di 34 Polda jajaran atau se-Indonesia dalam rangka menjelang Hari Bhayangkara ke-75 pada 1 Juli 2021 mendatang. "Pelaksanaan bakti sosial serentak ini merupakan kegiatan rutin yang diselenggarakan setiap tahun dalam...

Polri dan KPI Bahas Persiapan Hari Penyiaran Nasional

Jakarta - Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) melakukan audiensi dengan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang diwakili oleh Kadiv Humas Polri Irjen Argo Yuwono. Ada beberapa hal yang dibahas pada kesempatan itu diantaranya peringatan Hari Penyiaran Nasional tanggal 28 Maret-1 April...

Pengamat Intelijen Apresiasi Penunjukan Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo sebagai Calon Kapolri

Jakarta - Presiden Joko Widodo akhirnya memutuskan Komjen Listyo Sigit Prabowo menjadi calon Kapolri pengganti Jenderal Idham Azis yang memasuki masa pensiun. Nama Komjen Listyo Sigit Prabowo dikirimkan ke DPR hari ini langsung oleh Mensesneg Pratikno. Menanggapi hal itu, Pengamat...

Tersangka Kebakaran Gedung Kejagung Bertambah Tiga Orang

Jakarta - Penyidikan kasus kebakaran Gedung Kejaksaan Agung terus berlanjut. Kali ini Bareskrim Polri kembali menetapkan tiga orang tersangka baru dalam kebakaran tersebut. Kadiv Humas Polri Irejn Pol Argo Yuwono mengatakan ketiga tersangka tersebut diantaranya peminjam bendera PT APM dan...

Kombes Sony: Sosial Media Cara Pendekatan Polri ke Masyarakat

News.polrestasintang.com - Sintang, Pesatnya perkembangan media sosial masa kini dikarenakan semua orang seperti bisa "memiliki" media sendiri, begitu juga di milik individu serta organisasi. Adanya smartphones memungkinkan kita di era ini sangat mudah memperoleh informasi dan informasi terus menerus menembus waktu...

Berita Terbaru

Polsek Kayan Hilir dan Poktan Lakukan Pemipilan Jagung

Kayan Hilir - Bintara Penggerak Ketahanan Pangan Desa Mekar Mandiri bersama kelompok tani (Poktan) melaksanakan kegiatan pemipilan jagung sebagai...