23.9 C
Sintang
Kamis, 17 April 2025

Kapolsek Ketungau Hilir Hadiri Pelatihan BPBD Kabupaten Sintang

Baca juga

Ketungau Hilir – Kapolsek Ketungau Hilir Iptu M. Sulaiman hadiri kegiatan Pelatihan Pencegahan dan Mitigasi Bencana oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Sintang Tahun 2024 bertempat di Balai tembesuk kantor Kecamatan Ketungau Hilir Kabupaten Sintang, Jum’at (8/11/2024).

Dalam kegiatan ini hadir lansung Kabid kedaruratan dan logistik BPBD Kabupaten Sintang bpk. Sugianto S.Sos, M.AP dan bidang analis kebencanaan bpk. Yakupan S.Sos, untuk menyampaikan materi pelatihan kepada masyarakat yang hadir.

Kapolsek Ketungau Hilir mengatakan “kegiatan pelatihan pencegahan dan mitigasi bencana adalah kegiatan yang sangat baik, dan diharapkan kegiatan ini rutin dilaksanakan agar sebagian besar masyarakat memahami langkah-langkah yang diambil ketika terjadi bencana, dan dengan masyarakat yang telah memahami pencegahan bencana maka akan dapat meminimalisir korban kekita terjadi bencana”. Ujar Iptu M. Sulaiman.

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Pamatwil Polda Kalbar Cek Lahan Ketahanan Pangan di Sintang Jelang Panen Serentak

Sintang - Tim Pengamat Wilayah (Pamatwil) Polda Kalimantan Barat melakukan pengecekan terhadap lahan tanam yang menjadi program Asta Cita...
spot_img

Berita Serupa

spot_img