23.8 C
Sintang
Jumat, 18 Oktober 2024

Ketungau Hilir

Bripka Ismadi Ingatkan Warga Untuk Jaga Kebersihan

Nanga Ketungau - Untuk mewujudkan terciptanya kedekatan dengan warga masyarakat anggota Polsek Ketungau Hilir tak henti-hentinya terus melakukan kunjungan dan memberikan himbauan atau pesan kamtibmas. Hal itu dibuktikan Kasi Humas Polsek Ketungau Hilir Bripka Ismadi  saat bertemu warga di desa...

IPTU Supoyo Tekankan Anggotanya Untuk Berikan Pelayanan Prima ke Masyarakat

Nanga Ketungau - Tugas Pokok Kepolisian sebagai Pelindung Pengayom dan Pelayanan Masyarakat  selalu melekat didalam Setiap Insan Bhayangkara, oleh Karena Itu Kapolsek Ketungau Hilir, Iptu Supoyo Selalu menekankan kepada  Seluruh Anggota Polsek Ketungau Hilir untuk Selalu memberikan Pelayanan Prima...

Forkopimcam Ketungau Hilir Bagikan Masker Gratis ke Warga

Ketungau Hilir - Demi memutus mata rantai penyebaran virus covid 19 masyarakat di wajibkan untuk menggunakan masker, masker saat ini menjadi perlengkapan wajib yang harus dikenakan warga saat terpaksa harus bepergian ke luar rumah, untuk menjaga penularan virus corona...

Polsek Ketungau Hilir Terus Ajak Warga Untuk Adaptasi Kebiasaan Baru

Ketungau Hilir - Bripka Trimarsudi, melakukan sambang dan menghimbau warga masyarakat, di Desa Nanga Ketungau Kecamatan Ketungau Hilir, Selasa (18/08/2020). Bripka Trimarsudi mengajak warga untuk membiasakan diri melakukan cuci tangan, tetap menggunakan masker dan tidak terlalu melakukan aktifitas diluar rumah,...

Bhabinkamtibmas Monitoring Pembagian BLT di Desa Betung Permai

Ketungau Hilir - Bhabinkamtibmas, Bripka Saiful melaksanakan giat Monitoring dan Pengamanan pembagian Bantuan Langsung Tunai/BLT dari Dana Desa di Kantor Desa Betung Permai Kecamatan Ketungau Hilir, Jumat (14/08/2020). Jumlah masyarakat miskin terdampak covid 19 yang menerima sejumlah 100 orang. Keluarga...

Polisi Himbau Remaja Kurangi Nongkrong Hingga Tengah Malam

Ketungau Hilir - Senin (10/8/2020) malam, personil Polsek, Bripka Amin Subagio melakukan patroli malam di Desa Nanga Ketungau Kecamatan Ketungau Hilir. Saat sedang berpatroli Bripka Amin mendapati beberapa remaja yang masih nongkrong di warkop sampai larut malam. Untuk mencegah terjadinya hal-hal...

Cegah Penyebaran Covid-19, Polisi Himbau Warga Agar Rajin Cuci Tangan

Ketungau Hilir - Keberadaan virus corona yang meresahkan warga dunia dalam setengah tahun terakhir mengharuskan masyarakat untuk menggiatkan kembali gerakan hidup sehat, yang salah satu anjuran pentingnya, menghimbau agar warga rajin cuci tangan menggunakan sabun di air yang mengalir.  Ada banyak...

Ketungau Hilir Mulai Surut, Personel Masih Lakukan Patroli Menggunakan Perahu

Ketungau Hilir - Berdasarkan pantauan terbaru, debit air di muara Sungai Ketungau tampak sudah mulai surut. Selasa (28/07/2020) anggota Polsek Ketungau Hilir bersama Anggota Koramil 1205-03 Ketungau Hilir, bersama sama dalam melaksanakan patroli di pemukiman yang terendam banjir.  "Kondisinya air sekarang...

Jajaran Polres Sintang Kembali Sampaikan Bentuk Kepedulian Kepada Korban Banjir

Ketungau Hilir - Teladan yang baik akan menghasilkan buah-buah yang baik pula. Hal inilah yang berlaku di jajaran Polres Sintang. Setelah berkali-kali Kapolres Sintang, AKBP John Ginting menunjukkan kepada anggota jajaran, untuk turun langsung menyalurkan bantuan kepada para korban...

Giliran Ketungau, Binjai, Dedai dan Sintang Juga Mulai Tergenang

Humas Polres Sintang - Belum lagi usai di Kayan, terdengar berita miris yang sama dari jalur Ketungau. Polsek Ketungau Hilir, Senin (13/7/2020) siang melaporkan wilayahnya juga mulai mengalami banjir. Sejumlah pemukiman warga di Desa Nanga Ketungau Kecamatan Ketungau Hilir...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Ciptakan Rasa Aman Polsek Kayan Hilir Beri Pengamanan Sholat Jumat

Kayan Hilir - Polsek Kayan Hilir menurunkan personilnya untuk melaksanakan pengaturan dan pengamanan kegiatan ibadah sholat jum'at di seputaran...
- Advertisement -spot_img