Kelam Permai – Bripka Eko Agusriyanto bersama personil laksanakan pengaturan lalu lintas di simpang empat Kelam Permai sebagai bentuk Pelayanan Kepolisian pada masyarakat. (10/2)
Penekanan disampaikan juga oleh Iptu Modetus Edi Damianus Kapolsek Kelam Permai bahwa Personil Polsek rutin melaksanakan Strong Point Pagi di beberapa titik Persimpangan dan titik ramai arus lalu-lintas. Kegiatan Strong point Pagi di Polsek Kelam Permai juga bertujuan menghimbaukan pada masyarakat pentingnya tertib berlalu lintas, serta berkendara dengan aman.
Polsek Kelam Permai pula juga memberikan teguran lisan pada pengendara yang melanggar, guna memberikan punishment berupa teguran. Menjadi kewajiban Polri dalam Harkamtibmas di wilayah Hukum Polsek Kelam Permai agar aman dan Kondusif.