23.4 C
Sintang
Jumat, 16 Januari 2026

Patroli Malam, Polisi Himbau Warga Untuk Lebih Waspada

Baca juga

News.polrestasintang.com – Kayan Hilir, Bripka Sihotang Beserta Anggota Kayan Hilir meningkatkan patrolinya malam untuk meminimalisir timbulnya aksi tindak kejahatan diwilayah hukum Polsek Kayan Hilir.

Pada malam hari ke sejumlah wilayah sepi dan rawan terjadinya aksi tindak kejahatan tersebut, dilakukan dengan mengendarai Sepeda motor serta berjalan kaki Selain itu petugas juga memperhatikan situasi dan kondisi dengan seksama Jika mendapati orang yang mencurigakan, petugas tidak segan untuk memeriksanya.

Kapolsek Iptu Ya’Yanto pada kesempatan terpisah mengatakan bahwa, patroli sebagai bentuk perlindungan, pengayoman dan pelayanan yang terbaik kepada warga masyarakat yang ada di wilayah Kecamatan Kayan Hilir sehingga mampu memberikan rasa aman dan nyaman.

Penulis : Rio

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Berita Terbaru

Bhabinkamtibmas Polsek Dedai Bantu Kegiatan Panen Jagung Warga Desa Mangat Baru Kec. Dedai

Humas Polsek DedaiPersonil Bhabinkamtibmas Kepolisian Sektor Dedai,Bripka Agus Sutrisno turut membantu kegiatan panen jagung di lahan pertanian milik kelompok...
spot_img

Berita Serupa

spot_img